
Untuk meng-export workbook ke PDF pada WPS Spreadsheets adalah dengan menggunakan tool Export to PDF.
Cara export workbook ke PDF pada WPS Spreadsheets:
(versi yang saya gunakan adalah WPS Office 2016)
Siapkan workbook
Klik menu bar Special Features - Export to PDF
Pada tab Export range, pilih Entire Workbook untuk meng-export semua...